√ Cashback Tokopedia Tidak Masuk : Penyebab & Cara Mengatasi

Cashback Tokopedia Tidak Masuk – Tokopedia salah satu perusahaan e-commerce dengan pengguna terbanyak setelah Shopee, meski namanya lebih dahulu dikenal. Melalui situs ini setiap pengguna tidak hanya bisa beli produk saja, dapat juga melakukan pembayaran tagihan seperti BPJS, Listrik, angsuran dan lainnya.

Tidak sampia disitu saja, Tokopedia selalu memberikan banyak promo-promo sangat menarik dan menguntungkan. Promo tersebut berupa cashback yang didapatkan setiap pemilik akun jika menggunakan voucher dimiliki ketika proses checkout.

Untuk menggunakan voucher Tokopedia terbilang mudah, sebelumnya juga sudah kami sampaikan kepada anda semua mengenai caranya. Namun tidak semua orang bisa melakukannya, ada beberapa pengguna pernah mengalami cashback Tokopedia tidak masuk.

Permasalahan seperti tersebut tentu membuat orang bingung untuk mengatasinya, namun anda tetap tenang karena terdapat cara untuk mengatasi. Namun sebelum itu anda harus mencari tahu apa penyebab kenapa cashback tidak masuk.

Cashback Tokopedia Tidak Masuk

Setelah berhasil mencari sumber permasalahannya apa, baru bisa mencari solusi agar cashback masuk ke akun OVO. Sama seperti pengguna REFUND BARANG dan permasalahan lain, jika masih bingung silahkan simak ulasan dari Carabelanja.id seperti dibawah ini.

Apa Itu Cashback Tokopedia

Apa Itu Cashback Tokopedia

Meski sudah tidak asing dengan nama cashback, namun tidak semua orang tahu maksud dari cashback Tokopedia. Untuk itu, disini kami lebih dahulu menjelaskan kepada anda semua apa itu cashback Tokopedia.

Cashback Tokopedia adalah hadiah atau uang tunai/poin yang diberikan kepada setiap pengguna apabila transaksi pembelian di Tokopedia sudah berhasil. Biasanya cashback akan masuk ke akun OVO yang sebelumnya pengguna sudah melakukan aktivasi di Tokopedia.

Penyebab Cashback Tokopedia Tidak Masuk

Penyebab Cashback Tokopedia Tidak Masuk

Diatas telah kami sampaikan kepada anda semua, untuk mencari solusi permasalahan seperti cashback tidak masuk. Maka cari tahu apa penyebabnya, nah berikut beberapa penyebab sering dialami oleh pengguna.

  • Tidak sesuai dengan syarat & ketentuan berlaku
  • Jaringan internet sedang tidak stabil
  • Kupun cashback tidak berhasil digunakan
  • Transaksi belum selesai
  • Nomor terdaftar di aplikias Tokopedia dan OVO berbeda

Cara Mengatasi Cashback Tokopedia Tidak Masuk

Sampai disini kami anggap anda semua sudah tahu penyebab kenapa bisa seperti demikian. Nah langkah berikutnya tinggal mengatasinya, apabila masih bingung silahkan simak sebagai berikut.

1. Cek Syarat & Ketentuan Voucher Cashback

Cek Syarat Ketentuan Voucher Cashback

Setiap voucher cashback dari Tokopedia memiliki syarat dan ketentuan berlaku, sebab ada voucher khusus tagihan, jenis produk, angsuran dan masih banyak lagi lainnya.

Untuk itu anda harus membaca syarat dan ketentuan terlebih dahulu, apabila voucher tersebut sesuai. Setelah transaksi berhasil, poin cashback langsung masuk ke akun secara otomatis.

2. Cek Jaringan Internet

Cek Jaringan Internet

Cara mengatasi cashback tidak masuk yang kedua, silahkan cek jaringan internet anda. Dari banyak pengalaman dari pengguna, kenapa cahsback tidak masuk kareng jaringan.

Jadi pengguna cukup bersabar atau tidak ganti koneksi internet menggunakan wifi dimana sudah dijamin jaringannya tetap stabil.

3. Cek Transaksi Pembelian

Cek Transaksi Pembelian

Apabila poin pertam dan kedua sudah dilakukan tetapi cashback tak kunjung masuk juga, silahkan cek transaksi pembelian apakah voucher berhasil digunakan atau tidak.

Atau juga transaksi pembelian yang anda lakukan belum selesai, jika tidak belum lakukan konfirmasi transaksi selesai. Jadi silahkan cek di riwayat transaksi anda.

4. Hubungi Tokopedia Care

Hubungi Tokopedia Care

Jikapun beberapa cara diatas tidak berhasil juga, maka langkah terakhir yang harus dilakukan cukup hubungi Tokopedia Care saja. Dengan menghubungi Tokopedia Care maka permasalahan yang dialami bisa diatasi.

Silahkan lengkapi beberapa data diri seperti KTP/SIM/Paspor asli lalu jangan lupa juga foto produk sesuai invoice. Untuk menghubunginya bisa langsung akses di aplikasi.

FAQ

Apakah voucher Cashback Tokopedia bisa lebih dari kali?

Tidak, setiap voucher cashback hanya digunakan 1 kali saja

Berapa lama maksimal Cashback masuk ke Akun?

Cashback akan masuk maksimal 2×24 jam

Nah seperti itulha tadi pembahasan lengkap mengenai penyebab dan cara mengatasi cashback Tokopedia tidak masuk yang bisa Carabelanja.id sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu anda semua sedang membutuhkannya.